Saturday, May 29, 2010

"Surga dan Neraka" mencari bakat

Surga dan Neraka mencari bakat??
hmmm..ajang menarik dari Tuhan sebagai Penyelenggara,
menunjuk malaikat sebagai panitia dan iblis sebagai lawan,
manusia tentu saja sebagai pesertanya..

ajang ini memepersilahkan manusia untuk menjalankan lomba sesuai petunjuk atau mengabaikan petunjuk
disamping itu Tuhan Maha Adil berkata semua diberi kesempatan untuk jadi juara.
tempatnya di bumi.

perlu diingatkan bumi itu medan yang tidak mudah dan iblis itu lawan yang sangat teramat berat
Iblis bisa membuatkan kamu surga di saat lomba berlangsung
dan Tuhan bisa saja menciptakan neraka di saat lomba juga berlangsung

silahkan sadar tidak ada yang mengetahui akhir lomba kecuali Tuhan.
jangan lupa bawa dan baca selalu PETUNJUK lomba ini.
karena surga yang sesungguhnya mencari bakat orang yang patuh mengikuti petunjuk,
dan neraka yang sesungguhnya mencari bakat orang yang menggampangkan petunjuk

14 comments:

  1. hmmm, cerita sentilan yang bagus sobat!! salam kenal! dari Jakarta..

    ReplyDelete
  2. intinya berjalan pada rel nya jgn sampai keluar dari rel, kalo keluar ya sudah mulut neraka mengangak menunggu...

    ReplyDelete
  3. piss-blogger : thanks,, salam kenal juga..

    anonim yang sepertinya sata tau : insyaallah kita tau mana rel yang menuju tujuan,,

    Mas Iwan : thanks juga ya mas :)

    ReplyDelete
  4. mari kita tingkatkan aturan main
    agar mendapat Syurga bagahia dunia akhirat
    mieeen.,

    c0ntoh.blogspot.com

    ReplyDelete
  5. sesungguhnya tipu daya iblis itu sangat hebat!
    manusia yang memiliki batas...
    jadi harus kita harus menjadi manusia yang dibenci iblis :
    1. orang yang bertaqwa
    2. orang yang bersabar
    3. orang yang bersyukur
    4. dan orang yang rajin besedekah
    mudah2an blog ini bermanfaat bagi kita semua!
    amiin...
    Allahu Akbar.

    ReplyDelete
  6. contoh.blogspot.com : makasih kang,,

    anonim dibawahnya : amiiiiiiin,, Allahu Akbar!!!

    Terong Aceh : thanks,,

    ReplyDelete
  7. Widodo DjatikusumoJune 1, 2010 at 6:13 PM

    Like this sangat brade.. :) (;

    ReplyDelete
  8. dodo : thanks do..

    indah : alahmdulillah :)

    fakhri : alhamdulillah..vulgarin gmn??

    ReplyDelete
  9. sangat bagusss,,,

    ReplyDelete
  10. suip.. bener2 membuat tercenung..

    ReplyDelete